QOSIDAH

Visi
Mengasah bakat para santri di bidang seni.

Misi
1. Memperkenalkan dan memperdalam minat dan bakat santri di bidang seni qosidah
2. Menjadikan santri-santri yang berbakat dalam seni islami

Profil
Qosidah adalah seni suara bernafaskan islam, dengan lagu-lagu yang mengandung unsur-unsur dakwah dan nasihat, dengan menggunakan alat-alat tradisional yang terbuat dari kayu berbentuk lingkaran, kemudian di tempeli kulit binatang yang telah disucikan, yang menghasilkan berbagai irama sesuai dengan besar kecilnya alat tersebut. Qosidah di pesantren Ummul Quro Al-Islami menjadi seni music pertama yang muncul sebelumnya datangnya marawis da hadroh. Bahkan, seni bentabok ini mampu memikat banyak kalangan santri putra dan putri dengan tampilan-tampilan yang memukau, serta terbentuknya grup qosidah setip generasinya.

Program :
Mingguan
Latihan Qaidah dilakukan setiap satu minggu sekali sesuai dengan grup dan jadwal yang telah diatur oleh bagian kesenian, selaku penanggung jawab bagian.

Tahunan
Berpartisipasi dalam setiap acara yang diadakan di dalam pesantren setiap tahunnya. Selain itu, tim Qasidah UQI juga ikut berpartisipasi dalam lomba-lomba yang diadakan di luar pesantren, dan juga menerima panggilan untuk tampil dalam berbagai acara.

Prestasi
1. Mengikuti lomba Qasidah di PP. Darurrahman
2. Juara I di MANtahun 2014

 

GALLERY KEGIATAN QOSIDAH

69 Qosidah 691 Qosidah